
Deskripsi Tugas
- Mengusulkan anggaran sesuai kegiatan penjaminan mutu
- Menerima anggaran yang sudan ditetapkan
- Mengalokasikan anggaran sesuai peruntukan
- Menyusun laporan pertanggungjawaban (LPJ) setiap kegiatan
- Mengarsipkan semua surat-surat/kwitansi pengeluaran
- Mencatat jenis transaksi yang terjadi
- Mengelola sumber daya keuangan
- Mengelola dan menjaga keamanan dan keabsahan dokumen keuangan
- Menyediakan informasi dan bantuan keuangan sesuai kebutuhan